Blog  

Pemerintah Kabupaten Sijunjung Melalui Kepala Dinas Pangan dan Perikanan Kabupaten Sijunjung menyerahkan bantuan kepada 19 KK atau 71 Jiwa .

Sijunjung – medianasionaljurnalis.com Kepala Dinas Pangan Perikanan Kabupaten menyerahkan bantuan kepada korban banjir ,tanah Lonsor dan tanah bergerak atas nama pemerintah Kabupaten Sijunjung , bantuan berupa Beras itu di serahkan kepada 19 KK dan 71 Jiwa yang terdampak pada hari Jum’at tanggal 17 Mei 2024.

Baca juga artikel beritanya  Terkesan Kebal Hukum Penimbunan BBM Jenis Solar Subsidi Di Serang Tetap Beroperasi

Pemberian bantuan beras itu di laksanakan di Kantor Wali Nagari Batu Manjulur, di wakili oleh Kabit Ketersediaan dan Distribusi Pangan Dinas Pangan dan Perikanan Bapak Ery Yanto, SPd. MM didampingi oleh Wali Nagari Batu Manjulur Ir.H. April Muhammad, MP dan perangkat Nagari.

Baca juga artikel beritanya  Senemart Kampanyekan Anti-KDRT Lewat Film "Suamiku Lukaku": Sentuhan Emosional untuk Kesadaran Publik!

Sebanyak 710 kg beras di berikan bantuan oleh pemerintah daerah kabupaten Sijunjung melalui dinas Pangan dan Perikanan penyerahan bantuan itu di laksanakan secara simbolis di kantor wali nagari Batu Manjulur.

Baca juga artikel beritanya  Bupati Sijunjung Hadiri Gowes Explore Danau Biru

Pemerintah Daerah Kabupaten Sijunjung mengucapkan turut berdukacita atas Musibah Banjir dn tanah bergerak yang menimpa masyarakat. Kita berharap masyarakat jangan terlalu larut kesedihan dengan bencana yang terjadi, tegas pak Kabid.

Jp AK | APRIL

Penulis: April Editor: Jupri Ak

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *